Renstra Dinas Kesehatan Tahun 2019 – 2024

Renstra Dinas Kesehatan Tahun 2019 – 2024

    Rencana strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Kabupaten Ciamis dibuat sebagai tindak lanjut dari RPJMD Kabupaten Ciamis. Dokumen Rencana Strategis ini merupakan perwujudan dari amanat Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional yang menyatakan bahwa Kepala SKPD menyiapkan Renstra-SKPD sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya sebagai dokumen perencanaan SKPD 5 (lima) tahunan.

Read more

STANDAR BIAYA BELANJA DAERAH 2019 CIAMIS

STANDAR BIAYA BELANJA DAERAH 2019 CIAMIS

Standar Biaya Belanja Kabupaten Ciamis Tahun Anggaran 2019 adalah analisis standar satuan harga yang memuat informasi tentang standar biaya pada tahun tahun berjalan.
Standar Biaya berkedudukan sebagai pedoman dalam penyusunan Rencana Kerja Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (RKA-SKPD) di Lingkugan Pemerintah Kabupaten Ciamis, sehingga dalam pelaksanaanya dapat dilakukan secara efektif, efisien, transparan dan akuntabel.
Standar Biaya Belanja Daerah Tahun Anggaran 201 9 berfungsi sebagai :

  1. Batas Tertinggi; atau
  2. Estimasi.

File Standar Biaya Belanja Daerah dapat Download Disini